Lapis Sagu



Resep dan Cara Membuat Lapis Sagu
Bahan:
- 300gr Sagu Tani
- 225 gr terigu
- 1300 ml santan dari 1 butir kelapa
- 400 gr Gula Pasir
- 1 st garam
- 1/2 st vanilla bubuk (bisa skip)
- Pasta pandan secukupnya (aku pake kupu-kupu)
- Pewarna kuning secukupnya(bisa pake warna lain







Cara Membuat:
1). Panaskan kukusan dan loyang loaf (ukuran 10x20x6cm) yang bawahnya di alas daun dan di oles minyak .Kukusannya isi air yang banyak.
2). Campur semua bahan. Aduk rata sampai gula cair.. Saring.
3). Bagi 3 adonan. 2/3 biarkan putih 1/3 di bagi 2 ,beri warna yang berbeda.
4). Tuang 2 sendok sayur adonan putih.masak 10 mnt. tuang adonan Hijau 1 sendok sayur. Masak 5 menit lakukan selang seling putih hijau sampai adonan hijau habis.lanjutkan dengan warna kuning. Setiap 5mt. Lakukan sampai adonan habis. Kukus kembali 20 mt. Angkat
5). Tunggu kue lapis dingin dulu. Baru keluarin dari loyang. Potong saat Kue benar2 dingin.
Selamat mencoba

0 Response to "Lapis Sagu"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel